Khitan laki-laki dalam tinjauan medis
Manfaat khitan dipandang dari segi medis dan agama, diantaranya:
a. menjaga kebersihan dan kemaluan dari najis dan kotoran, bagi pria yang belum di khitan, sering kali terdapat kotoran (smegma)diantara kulit penis dan penisanya.
b. Mengurangi infeksi saluran kemih, kanker penis, dan infeksi HIV.
c. Menstabilkan syahwat perempuan. Perempuan yang tidak di khitan cenderung mempunyai syahwat yang tinggi.
d. Mensyarakan ajaran islam, jika dalam ajaran Kristen ada baptis, maka dalam islam ada khitan.
e. Membedakan antara orang muslim dan tidak muslim sehingga khitan senantiasa terkait dengan keislaman seseorang.[13]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar